Tag : Kerajinan-tangan
Yuk Belanja Berbagai Kerajinan Tangan di 6 Pusat Tempat Kerajinan yang Ada di Jawa Tengah
Berbagai kerajinan tangan dari berbagai daerah di Jawa Tengah memang unik dan menarik, inilah 6 pusat tempat kerajinan tangan yang bisa dikunjungi
Asiknya Belanja Kerajinan Khas Jambi Sembari Berwisata di Balai Kerajinan Selaras Pinang Masak
Kota Jambi mempunyai tempat wisata yang menarik, yaitu Balai Kerajinan Selaras Pinang Masak yang menjadi tempat wisata sekaligus belanja kerajinan
Keistimewaan Kerajinan Kain Tapis Pucuk Rebung dengan Benang Emas Khas Lampung
Kerajinan kain tapis asal Lampung memang sudah terkenal dengan keistimewaannya, apalagi kain tapis motif pucuk rebung dengan benang emasnya
Bangkitnya Kerajinan Ukiran Akar Jati Asal Madiun yang Diekspor Hingga Pasar Amerika
Kayu jati memang terkenal dengan kualitasnya yang terbaik karena kuat dan tahan lama, bahkan akar kayu jati bisa dijadikan kerajinan ukir yang estetik
Intip, Kerajinan Khas Warga Pulau Kelapa dari Limbah Kayu yang Memiliki Nilai Jual Tinggi
Warga di Kepulauan Seribu membuat inovasi baru untuk menggurangi sampah, yakni dengan mengolah limbah sampah jadi kerajinan yang bernilai jual tinggi
Uniknya Miniatur Alat Transportasi Berbahan Stik Es Krim Bekas, Miniatur Becak Paling Diminati
Berbagai bahan bekas memang bisa dimanfaatkan menjadi kerajinan yang unik, seperti miniatur alat transportasi yang berbahan stik es krim bekas
Berdaya Melalui Kerajinan Kopiah Rotan Khas Desa Banua Anyar Batola
Kerajinan rotan memang banyak ditemui di berbagai daerah, uniknya ada kerajinan kopiah rotan yang berasal dari Desa Banua Anyar, Kalimantan Selatan
Inilah Cara Membuat Kerajinan Tas Anyaman Pandan Purun Khas Tidung
Kerajinan anyaman memang sudah ada sejak jaman dahulu, salah satu kerajinan anyaman yang unik yaitu kerajinan anyaman pandan purun khas Tidung
Menilik Kerajinan Kain Tenun Ikat di Kampung Wisata Edukasi Tenun Ikat Kota Kediri
Kain tenun memang sudah terkenal dengan bermacam motif khas daerah masing-masing, seperti kerajinan kain tenun ikat asal Bandar Kidul Kota Kediri
Inspirasi Kerajinan Tangan dari Kaleng Bekas Bisa Dijadikan Dekorasi Rumah yang Unik
Kini jangan dijual kalang bekas, karena bisa dijadikan kerajinan yang unik untuk dekorasi rumah. Caranya cukup mudah, cuma menggunakan bahan sederhana
Uniknya Kreasi Kerajinan Miniatur Robot yang Berbahan Limbah Mancis
Limbah mancis atau korek api memang banyak ditemukan di lingkungan sekitar, uniknya limbah mancis ini diolah menjadi kerajinan miniatur robot
Menilik Kerajinan Miniatur Bambu Asal Padang yang Bernilai Ekonomi Tinggi
Bambu memang menjadi bahan yang banyak diolah menjadi kerajinan tangan, seperti kerajinan miniatur menara yang berbahan bambu dan bernilai jual tinggi
Kerajinan Kain Batik Tulis Karya Anak Berkebutuhan Khusus di Kediri Banyak Diminati
Kerajinan batik asal Indonesia memang terkenal dan banyak diminati, uniknya kerajinan batik asal Kediri ini dibuat anak berkebutuhan khusus
Geliat Kerajinan Rotan Produk UMKM Gresik yang Diekspor Hingga Jepang
Berbagai produk kerajinan UMKM Gresik memang sudah terkenal hingga ke mancanegara, salah satunya kerajinan rotan yang diekspor hingga ke Jepang
Ini Produk Kerajinan Tangan dari Papan Skateboard yang Menembus Pasar Mancanegara
Di Solo, ada anak muda yang mengubah papan skateboard sudah tidak terpakai jadi kerajinan yang memiliki nilai jual tinggi. Simak ulasan berikut ini