zoom-in lihat foto Cek Harga Eceran Beras Premium dan Medium per 1 Maret 2024, Masih Mahal?
Ilustrasi penjualan beras/ Cek Harga Eceran Beras Premium dan Medium per 1 Maret 2024, Masih Mahal? (Kompas.com)

TRIBUNJUALBELI.COM - Info pangan harga bahan pokok (Bapok) pada Jumat (1/3/2024) di tingkat nasional rata-rata mengalami kenaikan.

Beras menjadi sorotan masyarakat akhir-akhir ini lantaran harganya yang melonjak tinggi.

Beras yang ada di Indonesia sendiri diklasifikasikan menjadi dua berdasarkan kelas mutunya, yaitu premium dan medium.

Baca Juga: 5 Jenis Beras Analog Bisa Jadi Alternatif Pengganti saat Harga Beras Melonjak Naik

Klafisikasi kelas mutu beras tersebut diatur dalam Peraturan Menteri Pertanian Nomor 31 Tahun 2017 tentang Kelas Mutu Beras.

Kelas mutu beras dibagi sesuai dengan komponennya, yakni derajat sosoh, kadar air, beras kepala, butir patah, total butir beras lainnya, butir gabah, dan benda lain yang ada di beras tersebut.

Berikut ini, merupakan daftar harga beras per 1 Maret 2024.

yamaanii kopiinstan
tjb blogtjb blogtjb blog
Diskon Beras India Basmati Instan 1-5 kg Ready - Manado Sulawesi Utara
Rp 40,000.00
sulawesi-utara

Baca Juga: 6 Bahan Makanan Pengganti Beras yang Harganya Sedang Mahal, Tak Kalah Sehat

Harga beras 1 Maret 2024

Ilustrasi Penjualan Beras. (Antara)
Ilustrasi Penjualan Beras. (Antara)

Dikutip dari laman Badan Pangan Nasional (Bapanas), berikut rincian harga beras premium dan medium per 1 Maret 2024:

2 dari 4 halaman

Harga beras premium

Harga eceran beras premium rata-rata nasional Rp 16.650 per kilogram, dengan harga tertinggi Rp 26.000 di Papua Pegunungan dan terendah Rp 14.970 di Sulawesi Barat.

Berikut rinciannya:

Sumatera Utara: Rp 15.000

Jambi: Rp 15.490

Lampung: Rp 15.700

Kepulauan Bangka Belitung: Rp 17.000

Kepulauan Riau: Rp 15.400

Jawa Barat: Rp 17.250

Jawa Tengah: Rp 15.000

3 dari 4 halaman

Jawa Timur: Rp 15.450

Banten: Rp 18.000

Bali: Rp 15.000

Nusa Tenggara Barat: Rp 17.000

Nusa Tenggara Timur: Rp 17.750

Kalimantan Barat: 16.990

Kalimantan Tengah: 17.800

Kalimantan Utara: RP 16.880

Sulawesi Utara: Rp 15.750

Sulawesi Tengah: Rp 16.010

4 dari 4 halaman

Sulawesi Selatan: Rp 16.060

Sulawesi Tenggara: Rp 16.970

Sulawesi Barat: Rp 14.970

Maluku: Rp 18.160

Maluku Utara: Rp 18.000

Papua Barat Daya: Rp 20.000

Papua Pegunungan: Rp 26.000

Papua Tengah: Rp 17.500.

Marshanda audrey
tjb blogtjb blogtjb blog
Agen Beras Shirataki Harga Murah - Malang Jawa Timur
Rp 155,000.00
jawa-timur

Harga beras medium

Harga eceran rata-rata nasional untuk beras medium adalah Rp 14.040 per kilogram.

Harga eceran tertingginya Rp 25.000 di Papua Pegunungan dan terendah Rp 10.900 di Nusa Tenggara Barat.

Berikut rincian harganya:

Sumatera Utara: Rp 13.500

Sumatera Barat: Rp 14.000

Jambi: Rp 12.510

Bengkulu: Rp 13.750

Lampung: Rp 13.000

Kepulauan Bangka Belitung: Rp 16.000

Kepulauan Riau: Rp 13.700

Jawa Barat: Rp 16.000

Jawa Tengah: Rp 14.000

Jawa Timur: Rp 13.050

Banten: Rp 16.000

Bali: Rp 13.000

Nusa Tenggara Barat: Rp 10.900

Nusa Tenggara Timur: RP Rp 16.000

Kalimantan Barat: Rp 14.870

Kalimantan Tengah: Rp 13.940

Kalimantan Timur: Rp 16.660

Kalimantan Utara: Rp 16.160

Sulawesi Utara: Rp 12.750

Sulawesi Tengah: Rp 14.020

Sulawesi Selatan: Rp 13.950

Sulawesi Tenggara: Rp 13.780

Sulawesi Barat: Rp 12.300

Maluku: Rp 16.020

Maluku Utara: Rp 12.140

Papua Barat Daya: Rp 16.000

Papua Pegunungan: Rp 25.000

Papua Tengah: Rp 14.000.

yang
tjb blogtjb blogtjb blog
Distributor Beras Porang Enak Yoriyoi Indonesia - Malang Kota Jawa Timur
Rp 150,000.00
jawa-timur

Harga Bahan Pangan Lainnya

Sementara itu, harga bawang merah naik Rp 90 per kg sehingga menjadi Rp 34.170 per kg.

Lalu, harga bawang putih naik Rp 1.020 per kg menjadi Rp 40.110 per kg.

Kemudian, harga cabai merah keriting turun Rp 3.220 per kg menjadi Rp 63.300 per kg dan cabai rawit merah turun Rp 3.760 menjadi Rp 59.500 per kg.

Lalu, harga daging ayam terpantau naik Rp 970 per kg menjadi Rp 37.980 per kg dibandingkan harga kemarin.

Kemudian harga daging sapi murni turun Rp 1.140 per kg menjadi Rp 133.350 per kg.

Terakhir, harga gula konsumsi naik Rp160 per kg menjadi Rp 17.810 per kg.

Lalu, harga telur naik Rp1.050 per kg menjadi Rp 31.590 per kg.

Nah itu dia, merupakan info terkait harga pangan yang berlaku per 1 Maret 2024. (*)

(Pramanuhara/TribunJualbeli.com)

Selanjutnya