zoom-in lihat foto Cek Harga Rumah Siap Huni di Kawasan Surabaya dan Sekitarnya
Ada beberapa pilihan rumah murah di Surabaya dan sekitarnya | Tribunnews.com

TRIBUNJUALBELI.COM - Rumah jadi kebutuhan primer yang harus dipenuhi, terutama bagi yang sudah berkeluarga.

Namun nyatanya, harga rumah terus mengalami kenaikan setiap tahunnya.

Pertimbangannya tidak hanya pada harga terjangkau tapi juga lokasi yang strategis.

Dilansir dari Tribunjualbeli.com berikut rumah di Surabaya dan sekitarnya.

1. Gunung Anyar

Rumah berukuran 4.5 x 15 meter dengan luas bangunan 130 meter persegi.

BACA JUGA : Melihat Konsep Hunian Ideal di Era New Normal, Ini Rumah Pilihannya di Wilayah Bandung

BACA JUGA : BTN Tawarkan Program KPR Bagi Milenial yang Ingin Beli Rumah Lewat 'PPKM'

Terdapat tiga kamar dan dua kamar mandi.

Harganya Rp 699 juta, sudah termasuk legalitas SHM dan IMB.

2 dari 2 halaman

Lokasi rumahnya cukup strategis dekat dengan bandara.

Juga ada bonus berupa kanoi dan pagar, sistem pembayarannya bisa KPR.


2. Perumahan Wisma Indah, Gunung Anyar

Luas tanah 50 meter persegi dan luas bangunan 40 meter persegi.

Sedangkan dimensinya 5 x 10 meter, hadap utara dan barat.

Terdapat dua kamar dan satu kamar tidur, daya listrik yang terpasang 1.300 watt.

Harganya 575 juta, sudah mendapat bonus pagar dan tandon bawah.

Temukan berbagai pilihan rumah menariK dari berbagai daerah di Tribunjualbeli.com.

Selanjutnya