0

STOP, Salah Pakai Kalung Ini Bikin Kamu Nggak Ngehits Lho! Intip Tricknya!

Penulis: Rosiana
STOP, Salah Pakai Kalung Ini Bikin Kamu Nggak Ngehits Lho! Intip Tricknya!

TRIBUNJUALBELI.COM - Pemilihan aksesori yang tepat membuat penampilan semakin gaya. Choker merupakan kalung yang hits di kalangan muda saat ini. Kalung model choker yang mampu memberi kesan leher lebih jenjang. 

Kalung choker apabila digunakan dengan pakaian yang sesuai, akan sangat cantik dan menunjang penampilanmu girls.

Ini girls, Tips gaya yang sesuai untuk kalung model choker :

1. Khusus bagi perempuan berhijab, kenakan kalung choker bersama kemeja atau atasan berkerah turtle neck.
Pilih kalung berwarna terang atau berdetail stunning dengan atasan polos.

sumber : pinterest

2. Kalung choker cocok dipakai untuk busana sabrina, seperti Kendall Jenner ini girls.

sumber : pinterest

Dengan memadukan dengan baju sabrina, kalung choker akan membuat lehermu semakin jenjang girls

Kalung Choker di tribunjualbeli.com

3. Choker juga cocok apabila kamu memakai baju v neck girls

sumber : wheretoget

Baju model v neck akan membuat leher kamu jenjang.

Dengan v neck kalian yang bertubuh tambun cocok banget lho menggunakan choker girls. 

4. Choker juga cocok dipakai untuk tube dress lho

sumber : dailymail

Dengan choker, tube dress kamu akan semakin cantik namun tetap simple dan elegant

(Rosiana/Tribunjualbeli)