BLOG.TRIBUNJUALBELI.COM - Mobil Toyota Etios tahun 2013-2016 kini dibanderol mulai Rp 70 jutaan saja.
Mobil ini masih banyak diburu di pasar mobil bekas.
Mobil bekas Toyota Etios Valco meluncur dalam 3 varian yakni tipe J (terendah), tipe E, dan tipe G.
Mobil bekas Toyota Etios Valco dibekali mesin berkapasitas 1.197cc 3NR-FE yang melaju hingga 80 horsepower dengan torsi maksimum 104 Nm.
Ketersediaan transmisi mobil bekas Toyota Etios ini hanya mode manual 5 percepatan saja.
Suspensi depan mobil bekas Toyota ini dibekali dengan MacPherson Strut dengan Stabilizer.
Berikut daftar harga mobil bekas Toyota Etios tahun 2013-2016.
Toyota Etios Valco E 2013 1.200 cc, 77 dk Rp 80 juta
Toyota Etios Valco G 2013 1.200 cc, 77 dk Rp 85 juta
Toyota Etios Valco J 2013 1.200 cc, 77 dk Rp 70 juta
Toyota Etios Valco E 2014 1.200 cc, 77 dk Rp 95 juta
Toyota Etios Valco G M/T 2014 1.200 cc, 77 dk Rp 95 juta
Toyota Etios Valco E 2015 1.200 cc, 77 dk Rp 105 juta
Toyota Etios Valco G 2015 1.200 cc, 77 dk Rp 105 juta
Toyota Etios Valco E 2016 1.200 cc, 77 dk Rp 105 juta
Toyota Etios Valco G 2016 1.200 cc, 77 dk Rp 110 juta
*Harga tergantung kondisi kendaraan dan wilayahnya.
*Harga sewaktu-waktu dapat berubah.
*Jangan lupa cek keseluruhan unit sebelum membeli.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
(Meidy Agsita/Tribunjualbeli.com)