0

3 Cara Cepat Menghilangkan Bunga Es dengan Mudah dan Praktis

Penulis: Meidy AgsitaPutri
3 Cara Cepat Menghilangkan Bunga Es dengan Mudah dan Praktis

BLOG.TRIBUNJUALBELI.COM - Bunga es yang dibiarkan menumpuk sangat mengganggu kenyamanan kalian bukan?

Yaps, tumpukan bunga es ini membuah ruangan kulkas semakin sempit.

Karena, adanya bunga es membuat kamu tidak bisa menyimpan bahan makanan dengan leluasa.

Anang Tehnik
 
 
Servis Panggilan Kulkas Terbaik Profesional Di Gumukmas Puger - Jember Jawa Timur
Rp 100,000.00
jawa-timur

Maka dari itu, kamu perlu memperhatikan bunga es di rumah kamu.

Berikut 3 cara menghilangkan bunga es dengan mudah dan praktis.

1. Buka Pintu Kulkas

Matikan kulkas dan biarkan pintu terbuka.

Hal ini membuat suhu menjadi lebih panas dan es segera mencair.

Baca juga: 3 Cara Mudah Atasi Bunga Es yang Menumpuk di Freezer Kulkas

2. Air Panas

Basahi handuk dengan air panas dan letakkan di bagian dalam kulkas.

Ulangi proses ini beberapa kali hingga bunga es mulai mencair.

Pastikan untuk mengecek dan mengganti handuk jika sudah dingin.

Hidayat
 
 
Kulkas Polytron 2 Pintu Bekas Normal Cepat Buat Es Batu Siap Pakai - Tangerang
Rp 1,450,000.00
banten

3. Pengering Rambut

Jika ingin lebih cepat, kita dapat menggunakan pengering rambut untuk mencairkan bunga es.

Atur pengering rambut ke suhu rendah dan arahkan ke bagian dalam kulkas.

Kita perlu memperhatikan jarak pengering rambut agar tidak terjadi korsleting saat mencairkan bunga es.

Itulah 3 cara menghilangkan bunga es dengan mudah dan praktis. Selamat mencoba.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

(Meidy Agsita/Tribunjualbeli.com)