TRIBUNJUALBELI.COM – Oppo merupakan salah satu produsen ponsel yang sudah di kenal masyarakat Tanah Air karena harganya yang murah dan spesifikasi yang tak main-main.
Di bulan Maret 2023 ini, Oppo memberikan harga terbaik untuk para peminatnya.
Penasaran dengan harga terbaru OPPO per Maret 2023? Yuk simak update harganya berikut ini.
Cek Harga HP OPPO Find X5 Pro 5G RAM 12/256GB Bekas Fullset Mulus Garansi - Surabaya
Tahukah Kamu? Oppo saat ini menjadi salah satu brand ponsel pintar yang memiliki banyak penggemar di Indonesia.
Selain memiliki harga yang sangat cukup di kantong, HP Oppo juga menawarkan spesifikasi unggul yang tak kalah dengan ponsel-ponsel di kelasnya.
Hp Oppo menyediakan berbagai seri dengan spesifikasi dan harga yang terjangkau.
Beli Disini Softcase Tali Macaron Lilac untuk Oppo Semua Tipe Series Lengkap
Hp Oppo A Series memiliki kisaran harga dari Rp 1 jutaan hingga Rp 4 jutaan.
Sementara Hp Oppo Reno Series dan Find X Series dibanderol mulai harga Rp 3 jutaan hingga Rp 14 jutaan.
Dilansir dari laman resmi e-commerce Oppo, berikut ini merupakan daftar harga lengkapnya di Bulan Maret 2023.
Update Daftar Harga HP OPPO Lengkap Terbaru per Maret 2023
Cek Harga HP Oppo Reno 1 Black 6/256GB Lengkap Resmi Bekas All Operator Aman Normal No Kendala - Jakarta
Daftar Harga HP Oppo A Series
- Oppo A96 (8/256 GB): Rp 3.999.000
- Oppo A95 (8/128 GB): Rp 3.311.000
- Oppo A77s (8/128 GB): Rp 3.499.000
- Oppo A76 (6/128 GB): Rp 2.650.000
- Oppo A57 (4/64 GB): Rp 2.699.000
Cek Harga HP OPPO Reno 7Z Ram 8 GB Bekas Siap Pakai Bergaransi Harga Terjangkau - Ponorogo
- Oppo A55 (4/64 GB): Rp 2.532.000
- Oppo A54 (6/128 GB): Rp 2.799.000
- Oppo A53 (4/128 GB): Rp 2.438.000
- Oppo A17k (3/64 GB): Rp 1.799.000
- Oppo A17 (4/64 GB): Rp 2.099.000
- Oppo A16 (3/32 GB): Rp 1.692.000
- Oppo A16k (4/64 GB): Rp 1.938.000
Beli Disini Case HP Oppo Reno untuk Semua Tipe SeriesLengkap
Daftar Harga HP Oppo Reno Series
- Oppo Reno8 T 5G (8/256 GB): Rp 6.499.000 (pre-order)
- Oppo Reno8 T 5G (8/128 GB): Rp 5.999.000 (pre-order)
- Oppo Reno8 T (8/256 GB): Rp 4.899.000
- Oppo Reno8 Pro 5G (12/256 GB): Rp 9.999.000
- Oppo Reno8 5G (8/256 GB): Rp 7.999.000
- Oppo Reno8 Z 5G (8/256 GB): Rp 5.999.000
Cek Harga Hape Seken OPPO Find X3 Pro 5G RAM 12/256 Quad Main Camera NFC Mulus - Jakarta Pusat
- Oppo Reno8 (8/256 GB): Rp 4.999.000
- Oppo Reno7 5G (8/256 GB): Rp 6.677.000
- Oppo Reno7 Z 5G (8/128 GB): Rp 5.498.000
- Oppo Reno7 4G (8/256 GB): Rp 4.899.000
- Oppo Reno6 Pro 5G (12/256 GB): Rp 8.698.000
- Oppo Reno6 5G (8/128 GB): Rp 6.322.000
- Oppo Reno6 (8/128 GB): Rp 4.000.000
- Oppo Reno5 5G (8/128 GB): Rp 4.374.000
Daftar Harga HP Oppo Find X Series
- Oppo Find X5 Pro 5G (12/256 GB): Rp 14.999.000
- Oppo Find X3 Pro 5G (12/256 GB): Rp 13.999.000
- Oppo Find X2 (12/256 GB): Rp 8.449.000
Beli Disini Case Pelindung 3 In 1 Warna Permen Untuk HP OPPO A Series Lengkap
Nah bagaimana? Sekarang Kamu sudah mengetahui harga terbaru dari HP Oppo kan?
Segera checkout yuk, sebelum harganya kembali naik. (*)
(Pramanuhara/TribunJualbeli.com)