0

Ketahui, Ini 5 Alat Elektronik yang Menguras Banyak Listrik

Penulis: Meidy AgsitaPutri
Ketahui, Ini 5 Alat Elektronik yang Menguras Banyak Listrik

TRIBUNJUALBELI.COM - Manusia memiliki banyak kebutuhan, salah satunya adalah alat elektronik.

Tahukah kamu, ada beberapa alat elektronik yang menguras banyak listrik loh.

Kam perlu tahu, 5 alat elektronik yang menguras banyak listrik.

Dapatkan AC changhong kualitas terbaik disini

Dilansir dari Kompas.com, berikut ini adalah lima alat elektronik yang menguras banyak listrik.

AC

Para ahli mengatakan: “Sistem HVAC atau Heating, Ventilation, dan Air Conditioning (pemanas, ventilasi, dan pendingin udara) adalah konsumen listrik terbesar di rumah.

Hal ini bukan tanpa alasan, mengingat banyak orang membiarkan sistem HVAC bekerja 24 jam sehari.

Cek Harga: Dijual Rumah Promo DP 0 Safira Garden Sidoarjo Terbaru Type Cassandra - Sidoarjo

Untuk menghemat uang, investasikan pada termostat yang dapat diprogram.

Jika menganggap biaya listrik menyalakan kipas angin lebih minimal, kamu benar.

Pemanas air (water heater)

Menurut para ahli, pemanas air atau water heater berada di urutan berikutnya dalam daftar alat elektronik yang menguras banyak listrik.


Kulkas

Para ahli mengatakan kulkas harus beroperasi 24 jam sehari agar makanan yang disimpan di dalamnya tetap segar.

Namun, alat elektronik satu ini setidaknya membutuhkan sekitar 180 watt per jam untuk beroperasi, yang berarti membutuhkan 4,32 kWh untuk beroperasi selama 24 jam dan itu memakan banyak listrik.

Dapatkan kulkas merek Aqua 2 pintu disini

Mesin pencuci piring (dishwasher)

Banyak orang menggunakan mesin pencuci piring untuk kenyamanan, tetapi penggunaan listriknya bisa banyak untuk menjalankannya.

Dibutuhkan sekitar 1800 watt untuk mesin pencuci piring berjalan selama satu jam dan rata-rata mesin cuci pencuci piring berjalan selama sekitar dua jam.

Oven

Meskipun oven bukanlah alat yang paling mahal untuk dioperasikan, menggunakannya terus-menerus bisa memakan banyak biaya.

Menurut para ahli, hal tersebut dapat memengaruhi seberapa banyak listrik yang digunakan saat menyalakan oven.

Dapatkan oven listrik low watt disini

Itulah lima alat elektronik yang menguras banyak listrik. Pastikan untuk menggunakan kelima alat elektronik tersebut dengan bijaksana agar tidak membuat tagihan listrik membengkak.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "5 Alat Elektronik yang Menguras Banyak Listrik"