0

Daftar Harga Motor Matic Baru 110-125cc per Juni 2022

Penulis: Meidy AgsitaPutri
Daftar Harga Motor Matic Baru 110-125cc per Juni 2022

TRIBUNJUALBELI.COM - Motor matik baru kini semakin banyak pilihannya loh.

Mulai dari motor matik Honda sampai Suzuki pun ada.

Motor matik memang praktis dan keren jika digunakan para wanita.

Harga motor matik baru juga sudah beragam.

Dapatkan penghitam bodi motor matik disini

Dilansir dari Motorplus-online.com, Adapun motor matic baru 110-125 cc ada beberapa pilihan dengan model yang beragam, yuk disimak.

Beberapa waktu lalu, PT. Yamaha Indonesia Motor Mfg (YIMM) kenalkan motor baru Yamaha Fazzio.

Kesan klasiknya amat terasa pada bagian bodi, makanya bisa dibilang pesaing Vespa dan Honda Scoopy.

Yang bikin kaget, Yamaha Fazzio memiliki dua sumber power alias tenaga, yaitu mesin 125 cc SOHC dan teknologi Electric Power Assist Start.

Cek Harga: Motor Honda Beat Tahun 2020 Bekas Surat lengkap Pajak Panjang Mulus - Subang

Yamaha Fazzio sekaligus menambah persaingan untuk motor matic 110-125 cc.

Selanjutnya, PT. Astra Honda Motor (AHM), yang memiliki Honda Scoopy dengan desain retro.


Kemudian, ada juga Honda BeAT sampai dengan Vario 125.

Belum termasuk Honda Genio, yang mendapat pembaruan pada Maret 2022.

Selain kedua pabrikan tersebut, PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS) juga punya beberapa motor matic.

Seperti Suzuki Nex II Crossover sebagai saingan Honda BeAT Street.

Dapatkan cover shock depan motor matik disini

Selain yang berkonsep adventure, Suzuki masih punya beberapa line up di kelas 110 cc, yaitu Nex II Series, hingga Address Series.

Perlu brother ketahui, ada beberapa model motor matic yang mengalami kenaikan harga dibanding bulan lalu.

Seperti All New Honda BeAT CBS, saat ini dibanderol Rp 17,62 juta On The Road (OTR) Jakarta, atau naik Rp 350 ribu.

Berikut daftar harga motor matic baru 110-125 cc periode Juni 2022:

Cek Harga: Motor Honda Vario 150 Tahun 2015 Bekas Surat Lengkap Siap Pakai - Subang

1. Honda

BeAT CBS - Rp 17.620.000

BeAT CBS ISS - Rp 18.326.000


BeAT Street - Rp 18.276.000

BeAT Deluxe - Rp 18.472.000

Genio CBS - Rp 18.880.000

Genio CBS-ISS - Rp 19.475.000

Scoopy Fashion - Rp 21.353.000

Dapatkan lampu LED untuk motor matik disini

Scoopy Sporty - Rp 21.353.000

Scoopy Prestige - Rp 22.115.000

Scoopy Stylish - Rp 22.115.000

Vario 125 CBS - Rp 22.009.000

2. Yamaha

Gear 125 S Version - Rp 18.150.000

Gear 125 Standard - Rp 17.395.000


Freego S Version ABS - Rp 23.920.000

Freego S Version - Rp 21.520.000

Freego - Rp 19.965.000

Mio S Smart - Rp 16.915.000

X-Ride 125 - Rp 19.400.000

Cek Harga: Motor Honda Beat Street Tahun 2019 Bekas Surat lengkap Pajak Hidup Siap Pakai - Subang

Mio M3 125 AKS SSS - Rp 17.270.000

Mio M3 125 - Rp 17.135.000

Mio Z - Rp 15.800.000

Fino Grande - Rp 20.725.000

Fino Premium - Rp 19.585.000

Fino Sporty - Rp 19.585.000

Fazzio Neo - Rp 21.890.000

Fazzio Lux - Rp 22.190.000

Lexi S ABS - Rp 28.190.000

Cek Harga: Motor Honda PCX Tahun 2020 Bekas Surat lengkap Pajak Panjang Siap Pakai - Subang

Lexi S - Rp 25.565.000

Lexi - Rp 22.540.000

3. Suzuki

NEX II STANDARD - Rp 17.981.000

NEX II ELEGANT - Rp 17.981.000

NEX II ELEGANT PREMIUM - Rp 18.436.000

NEX II FANCY DYNAMIC - Rp 18.688.000

NEX CROSSOVER - Rp 19.495.000

Address FI STANDARD - Rp 18.813.000

Address FI PREDATOR SERIES - Rp 19.141.000

Address PLAYFUL - Rp 19.292.000

Artikel ini telah tayang di Motorplus-online.com dengan judul "Harga Motor Matic Baru 110-125 cc Juni 2022, Ada Yang Naik Rp 300 Ribuan Buruan Dicek"