0

Harganya Cuma Rp 7 Jutaan, Cek Motor Bekas Honda Vario 110 per Maret 2022

Penulis: Mirta HanindyaResanti
Harganya Cuma Rp 7 Jutaan, Cek Motor Bekas Honda Vario 110 per Maret 2022

TRIBUNJUALBELI.COM – Sedang mencari motor matik bekas dengan harga terjangkau?

Anda tinggal siapkan dana Rp 7 jutaan, sudah bisa bawa pulang Honda Vario 110.

Motor Honda Vario 110 tahun 2014 ini masih cukup apik untuk dikendarai.

Motor Honda Vario 125 LED CBS 2019 Bekas Mulus Terawat Pajak Panjang KM Rendah - Tangerang

Honda Vario 110 tampil dengan teknologi PGM-FI dari varian karburator.

Selain itu juga sudah disematkan fitur Answer Back System (ABS).

Sarung Jok Motor Anti Air Berkualitas Harga Terjangkau

Combi Brake System (CBS) dan teknologi Magnetic Secure Key juga sudah tersemat dalam Honda Vario 110 tahun 2014.

Dimensi motor matik Honda Vario 110 lebih ramping dengan pijakan kaki lebih luas.

Sisi bagasinya mampu menampung barang hingga bobot 13 liter.

Motor Honda Vario 125 CBS ISS 2015 Bekas Mulus Surat Lengkap Harga Nego - Jakarta Timur

Varian termurah yaitu Honda Vario 110 tahun 2014 white red yang harganya Rp 6.850.000.

Melansir Kontan.co.id, berikut ini daftar harga motor bekas Honda Vario 110 per Maret 2022.


Honda Vario 110 2014 White Red - Rp 6.850.000.

Honda Vario 110 2014 Lunar Red - Rp 7.250.000.

Honda Vario 110 2014 Titanium Black - Rp 7.450.000.

Motor Honda Vario 125 Tahun 2021 CBS Bekas Mulus Surat Lengkap Pajak Panjang - Jakarta Barat

Motor Honda Vario 2006 Plat B Jakarta Bekas Sehat Surat Lengkap Aman - Jakarta Pusat

Honda Vario 110 2014 Swift White Silver - Rp 7.550.000.

*Harga dihimpun dari pedagang motor bekas area Jakarta dan sekitarnya

*Harga dapat berubah tergantung daerah dan kondisi kendaraan