0

Kahiyang dan Calon Suami Tampil dengan Tukeran Baju Adat! Tasnya Malah Bikin Gagal Fokus

Penulis: Rosiana
Kahiyang dan Calon Suami Tampil dengan Tukeran Baju Adat! Tasnya Malah Bikin Gagal Fokus

TRIBUNJUALBELI.COM - Kahiyang Ayu makin terbuka nih dengan calon suami, Bobby Nasution.

Saat HUT RI di Istana Merdeka, anak kedua Presiden RI ini udah berani bawa calon suami.

Lengket banget lho.

Melalui akun Instagram, perempuan berusia 26 tahun ini tampak menggunakan baju tradisional.

Kerennya, mereka bertukar adat lho.

Kahiyang Ayu menggunakan baju khas Batak.

Dengan tas chanel yang melengkapi penampilannya, Kahiyang tampak cantik.

Baca : Deretan Fashion Yang Membuatmu Semakin Hits!

Sedangkan, Bobby Nasution mengenakan baju khas Jawa.

Melihat kekompakan ini, netizen mendoakan dilancarkan pernikahannya.


 

sumber : instagram

"Ini jg tukeran baju adat. Mbak ayang pake rok dr ulos, pacarnya pake baju adat jawa," komentar sonyasara.

"Waah ditunggu ...lancar semua ya," komentar marthaboom.

"Gagah dan cantik..neng ayang baju nya cucoo bgt..kpn nihh dtunggu undangan nya yes," komentar kusumahegi.

"Mantap Pake bawahannya Ulos ya Kak," komentar b_intangsimatupang.

"Nice couple kak," komentar cwe_lampung.

"Semoga dilancarkan sampai pernikahannya ya," komentar soezack.reza.

Sementara Kahiyang juga mendapat nyinyiran dari netizen 

"Ckckck CHANNEL merakyat sekalih"

(TribunStyle.com/Archieva Prisyta)

Artikel ini sebelumnya telah tayang di Tribunstyle.com dengan judul : Kahiyang Ayu Tukeran Baju Adat dengan Calon Suami, Netizen Doakan Lancar Pernikahan