TRIBUNJUALBELI.COM - Punya sebuah motor pasti jadi dambaan banyak orang.
Nah, saat ini motor skutik bongsor sangat banyak peminatnya.
Harga Yamaha NMAX 2019 bekas di bulan Desember 2021, sudah murah lo.
Yamaha NMAX 155, menjadi salah satu motor matik gambot yang banyak disukai konsumen.
Tak hanya pada unit barunya, Yamaha NMAX bekas juga banyak diburu oleh pelanggan.
Bagi yang memiliki dana pas-pasan, unit seken Yamaha NMAX dijadikan pilihan.
Ternyata untuk unit bekasnya, lebih murah dan cocok untuk isi kantong yang cekak.
Nilai plusnya kalau melihat komunitas Yamaha NMAX 155 yang terus tumbuh.
Efeknya selain mudah cari teman kopdaran, urusan spare part hingga bahan modifikasi jadi mudah didapat.
Berikut hasil rangkuman harga motor Yamaha NMAX 155 bekas tahun 2019 bersumber dari kanal pricelist GridOto.com.
Untuk harga motornya sendiri tergantung dari kondisi dan juga kelengkapan kendaraan.
Varian Tahun Harga
Yamaha N- Max 155 ABS 2019 Rp 21,4 juta
Yamaha N- Max 155 Non ABS 2019 Rp 20,8 juta
Artikel ini telah tayang dilaman GridOto.com dengan judul Yamaha NMAX 2019 Harga Bekasnya Sangat Menggiurkan, Kondisi Mulus Cuma Dijual Segini