TRIBUNJUALBELI.COM - Mobil bekas kini masih menjadi incaran banyak orang, terutama model SUV.
Ingin meminang SUV keren kondisi bekas harga murah? Nissan X-Trail 2003 cuma Rp 70 jutaan.
Nissan X-Trail 2003 seken ini cocok banget buat yang punya dana pas-pasan tapi ingin SUV.
Jangan salah, walau usianya sudah tua Nissan X-Trail ini masih dicari di pasar mobil bekas (mobkas) di Indonesia.
BACA JUGA : Cek Harga Toyota Calya Bekas Lansiran Tahun 2016, Rp 90 Juta Dapat Tipe Ini
BACA JUGA : Cek Daftar Harga Honda Freed Bekas Lansiran Tahun 2013 per April 2021
X-Trail bekas sudah bisa dibawa pulang dengan harga Rp 70 jutaan.
Tentu harga tersebut adalah untuk X-Trail lawas, tepatnya tipe 2.5 St lansiran 2003
Berikut harga Nissan X-Trail generasi pertama bekas tahun 2003 atau bisa lihat di kanal pricelist GridOto.com.
2.5 St 2003 2.500 cc, 171 dk Rp 75 juta
2.5 Xt 2003 2.500 cc, 171 dk Rp 80 juta
Artikel ini telah tayang di laman Otoseken dengan judul Daftar Harga Nissan X-trail 2003 April 2021, Rp 70 Juta Dapat Varian Ini