0

Wow! Mandi dengan Cara Ini Ternyata Bisa Bikin Kamu Kurus Lho

Penulis: Alieza Nurulita Dewi
Wow! Mandi dengan Cara Ini Ternyata Bisa Bikin Kamu Kurus Lho

TRIBUNJUALBELI.COM - Selain bisa membersihkan tubuh dari kotoran yang menempel, ternyata mandi juga punya manfaat lain loh.

Sebuah penelitian baru menemukan bahwa mandi memiliki dampak positif untuk mengontrol gula darah.

Baca: Cara Mudah Kontrol Gula Darah

Aktivitas mandi ternyata dapat membantu membakar kalor, hal itulah yang menjadikan kadar gula darah dalam tubuh lebih terkontrol.

Tak hanya itu, mandi dengan cara berendam pun ternyata mempunyai manfaat yang menakjubkan.

(her.ie)

Dr Steve Faulker dari Loughborough University menyatakan bahwa saat berendam terjadi pemanasan masif.

Pemanasan itulah yang juga membantu untuk membakar kalori.

Hal ini telah dibuktikan oleh 14 orang yang mandi dengan cara berendam selama satu jam pada suhu 40 derajat.

Dan cara itu berhasil membakar lebih banyak kalori.

Besar kalori yang terbakar selama satu jam berendam adalan 130 kalori, setara saat kamu melakukan olehraga berjalan kaki selama 30 menit.

Hmm gimana? Tertarik untuk membuktikannya? Silakan mencoba!