0

3 Rekomendasi Shampo Hijab Untuk Solusi Rambut Lepekmu

Penulis: Zahrina Oktaviana
3 Rekomendasi Shampo Hijab Untuk Solusi Rambut Lepekmu

TRIBUNJUALBELI.COM - Rambut lepek merupakan salah satu masalah yang kerap dialami oleh setiap wanita, terutama bagi kamu yang berhijab.

Yap, tak bisa dipungkiri meskipun berhijab, masalah rambut tentunya tak bisa dihinidari.

Selalu tertutup dan siklus udara yang tidak lancar menjadikan kulit kepala menjadi berminyak dan juga bau.

Hal itulah yang membuat rambut lepek kerap dialami oleh wanita berhijab.

 

Nah, kali ini Stylo akan merekomendasikan beberapa produk sampo yang dikhususkan untuk wanita berhijab agar rambut tetap segar dan anti lepek.

Penasaran? Simak rangkuman Stylo berikut ini, ya!

baca juga : Maksimalkan Penampilan Kamu dengan 3 Pilihan Lipcream di Bawah 50 Ribu

1. Sampo Hijab Anti Lepek - Sariayu

3 Rekomendasi Shampo Hijab Untuk Solusi Rambut Lepekmu

Yap, brand lokal yang satu ini juga mengeluarkan produk sampo untuk wanita berhijab.

Sariayu hijab sampo ini memiliki banyak manfaat, salah satunya adalah menjaga kesegaran rambut agar tidak lepek.

Sampo yang satu ini dijual dengan harga Rp24,300 saja.


 

2. Sampo Hijab Anti Lepek - Rejoice Hijab

3 Rekomendasi Shampo Hijab Untuk Solusi Rambut lepekmu

Rejoice jadi salah satu brand yang juga turut mengeluarkan produk sampo untuk wanita berhijab.

Produk yang satu ini diklaim dapat memberikan kesegaran pada kulit kepala, rambut harum serta halus.

Tak bikin kantung bolong, sampo ini dijual dengan harga Rp22,500 saja.

3. Sampo Hijab Anti Lepek - Sunsilk Hijab & Recharge

3 Rekomendasi Shampo Hijab Untuk Solusi Rambut lepekmu

Selain Sariayu dan Rejoice, Sunsilk juga menjadi salah satu rekomendasi sampo hijab yang bisa memenuhi kebutuhan kamu.

Dengan nama Sunsilk Recharge & Refresh, sampo ini diklaim mampu membuat rambut bersih, segar, dan bebas ketombe.

Untuk harga, sampo ini dijual dengan harga Rp10,500 saja untuk ukuran 70ml.

Nah, itulah beberapa rekomendasi sampo hijab yang bisa kamu coba Stylovers!

Artikel ini telah tayang di laman Stylo dengan judul Rekomendasi Sampo Hijab Untuk Rambut Tetap Segar dan Anti Lepek