0

Intip Mewahnya Kamar Ria Ricis yang Serba Hello Kitty

Penulis: dillamichiko
Intip Mewahnya Kamar Ria Ricis yang Serba Hello Kitty

TRIBUNJUALBELI.COM - Siapa sih yang gak kenal Ria Ricis?

Youtuber sukses ini sudah menjadi idola banyak orang.

Kesuksesan Ria Ricis menjadi seorang Youtuber memang enggak usah ditanya lagi.

Channel Youtube yang diolah oleh adik dari aktris Oki Setiana Dewi itu sudah berhasil meraih 13 jutaan subscribers hingga saa ini.

Bahkan, lewat channel Youtubenya, Ria Ricis telah berhasil mengantongi pendapatan hingga Rp 43 miliar per tahun.

Penghasilan yang ia dapatkan itu, dimanfaat oleh Ria Ricis untuk membeli rumah dan mobil.

Menariknya, di rumah yang ia beli dengan uangnya sendiri itu, Ria Ricis mendekorasi kamarnya dengan nuansa pink dan Hello Kitty.

Penasaran seperti apa? Yuk, intip penampakan kamar Ria Ricis si Youtubers yang punya penghasilan Rp.43 miliar per tahun!

Semua barang di kamar Ria Ricis berwarna pink dan putih, termasuk drawer tempat menyimpan mainan dan alat makeupnya.

Youtube/Ricis Official


Di dekat meja rias, Ria Ricis meletakkan lemari kaca yang berisi baju dan koleksi pajangan miliknya.

Ricis Youtube/Ricis Official

Memiliki penghasilan hingga miliaran, Ria Ricis juga memiliki koleksi parfum mewah di kamarnya.

Ricis Youtube/Ricis Official

Selain lemari kaca, Ria Ricis juga memiliki lemari tembok Hello Kitty berwarna pink di samping tempat tidurnya.

Ricis Youtube/Ricis Official

Kasur yang dipilih Ria Ricis juga bernuansa pink dan match dengan wallpapernya.

Ricis Youtube/Ricis Official

Artikel ini sudah tayang di laman cewekbanget.grid.id dengan judul Punya Penghasilan Rp.43 Miliar, Ini Penampakan Kamar Mewah Ria Ricis!