0

Deretan Ponsel RAM 3GB Ini Dibanderol dengan Harga Rp 1 Jutaan

Penulis: Intan Hafrida
Deretan Ponsel RAM 3GB Ini Dibanderol dengan Harga Rp 1 Jutaan

TRIBUNJUALBELI.COM - Di zaman teknologi seperti saat ini, smartphone merupakan kebutuhan setiap orang.

Melalui smartphone, seseorang bisa mendapatkan berbagai informasi, berita dari internet dan juga bermedia sosial.

Memilih smartphone yang punya spesifikasi bagus pun perlu diperhatikan.

Salah satunya yakni smartphone dengan kapasitas RAM yang mendukung.

Standar RAM pada sebuah smartphone adalah 2GB.

Smartphone dengan kapasitas RAM di atas itu, biasanya dibanderol dengan harga yang cukup mahal.

Namun, ternyata ada juga RAM dengan kapasitas 3GB yang dibanderol dengan harga terjangkau lho.

Dilansir dari web TribunJualBeli, berikut ini deretan smartphone RAM 3GB dengan harga Rp 1 jutaan.

1. Sony Xperia Z5


 

Sony Xperia Z5 memiliki Ram 3GB.

Ponsel ini dibanderol dengan harga Rp 1,6 juta.

Cek selengkapnya di sini.

2. Xiaomi Redmi 5

Ponsel ini memiliki spesifikasi yakni Lyar 5,7"
Ram 3/32, Os Nugget dan Snapdragon 625.

Xiaomi Redmi 5 dibanderol dengan harga Rp 1,65 juta.

Cek selengkapnya di sini.

3. Asus Zenfone


 

Asus Zenfone dibanderol dengan harga Rp 1,45 juta.

Ponsel ini memiliki spesifikasi yakni layar 5,5 inci, ram 3/32gb, snapdragon 615 os MM dan kamera 13/13mp selfie camera + flash light.

Cek selengkapnya di sini.

4. Lenovo Vibe P1

Lenovo Vibe P1 memiliki spesifikasi yaitu ram 3/32gb, Battery 5000mAh(Fast Charging), FingertPrint dan Camera 13&5mpx.

Ponsel ini dibanderol dengan harga Rp 1,55 juta.

Cek selengkapnya di sini.

(TribunJualBeli.com/Intan Hafrida)