zoom-in lihat foto Keren! Google Kembangkan Fitur Ini Khusus untuk Indonesia, Cek Di Smartphonemu
Twitter

TRIBUNJUALBELI.COM - Dari generasi dahulu hingga milenialis masa kini, musik selalu menjadi salah satu hiburan untuk semua kalangan.

Nah, di generasi yang sudah fully digital seperti sekarang ini, Google peduli akan hal itu, dan untuk itu Google, pun, meluncurkan fitur baru mereka melalui kampenye dengan tema #selalutaumusik.

"Musik adalah salah satu topik yang paling banyak ditelusuri orang Indonesia di google. Seperti misalnya lirik lagu, judul lagu, dan terutama informasi seputar musisi favorit mereka."

"Fitur ini kami kembangkan untuk Indonesia agar anda bisa menemukan informasi yang lengkap dengan lebih cepat melalui ponsel." Kata Mira Sumanti, Search Marketing Manager Google Indonesia.

Simak: Smartphone Terbaik 2017, Dibanderol Harga Murah, Ini Pilihannya

Jadi, Gimana para user?

Pastinya fitur ini akan lebih memudahkan kegiatan kalian dalam bersantai!

Yuk, dicoba kulik fitur baru Google ini, Guys!

(Grid.id/Vincentius Ekaristo)