BLOG.TRIBUNJUALBELI.COM - Rumah menjadi kebutuhan primer bagi semua manusia.
Peminat yang semakin banyak namun lahan yang minim, membuat harga properti melambung tinggi.
Di tahun 2026 masih dapat dijumpai hunian dengan harga terjangkau di Jakarta.
Kisaran harga Rp 1-3 miliar kamu bisa mendapatkan rumah baru namun kondisi bekas.
Lokasinya yang strategis dekat dengan berbagai fasilitas umum.
Baca Juga: Dari Rumah hingga Ruko, Ini 9 Investasi Properti Favorit Pemula
Berikut ini 5 rekomendasi rumah murah di Jakarta terbaru per Januari 2026.
1. Tipe 157
Luas tanah: 204 m2
Luas bangunan: 157 m2
Fasilitas:
2 kamar tidur
1 kamar mandi
Dapur
Pagar
Ruang tamu
Carport
Pagar
Legalitas: SHM
Lokasi: Qrisdoren, Jakarta Barat, DKI Jakarta
Harga: Rp 1.348.000.000
2. Tipe 157
Luas tanah: 131 m2
Luas bangunan: 157 m2
Fasilitas:
4 kamar tidur
2 kamar mandi
Ruang tamu, makan dan keluarga
Gudang
Carport
Pagar
Air PDAM
Legalitas: SHM
Lokasi: Perumahan Karyawan Sukapura, Jakarta Utara
Harga: Rp. 1.494.600.000
3. Tipe 180
Luas tanah: 230 m2
Luas bangunan: 180 m2
Fasilitas:
4 kamar tidur
3 kamar mandi
Carpot
Listrik 4400 watt
Air PDAM
Legalitas: SHM
Lokasi: Perumahan Pulo Gebang Permai, Kelurahan Pulo Gebang, Kecamatan Cakung, Jakarta Timur
Harga: Rp 2.300.000.000
Baca Juga: Cek Daftar Harga Rumah di Kendarai Sulawesi Tenggara, Hanya Rp 173 Jutaan
4. Tipe 270
Luas tanah: 150 m2
Luas bangunan: 270 m2
Fasilitas:
4 kamar tidur
2 kamar mandi
Carport
Pagar
Ruang tamu, makan, dan keluarga
Air PDAM
Legalitas: SHM
Lokasi: Kedoya Selatan, Jakarta Barat
Harga: Rp 3.500.000.000
5. Tipe 180
Luas tanah: 250 m2
Luas bangunan: 180 m2
Fasilitas:
5 kamar tidur
3 kamar mandi
Gudang
Garasi
Carport
Tandon air
Legalitas: SHM
Lokasi: Meruya Selatan, Menara, Joglo, Kebon Jeruk, Puri Kembangan, Kedoya, Jakarta Barat, DKI Jakarta
Harga: Rp 3.500.000.000
Perlu diketahui, harga di atas dapat berubah sewaktu-waktu.
Jika minat dengan rekomendasi di atas dapat langsung menghubungi penjualnya.
Dengan cara klik bagian harganya, nanti akan dialihkan ke web Tribunjualbeli.com.
Lalu di bagian "Informasi Penjual" bisa langsung klik "Hubungi penjual."




Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!