zoom-in lihat foto 5 Rekomendasi Rumah Murah di Tasikmalaya, Cek Daftar Harganya per Agustus 2025
Cek daftar harga rumah murah di Tasikmalaya Jawa Barat | Ilustrasi perumahan (Kompas.com)

BLOG.TRIBUNJUALBELI.COM - Kota Tasikmalaya terletak di Jawa Barat, yang biasa dikenal dengan julukan Kota Santri.

Kawasan ini memiliki suasana tempat tinggal yang ramah, tenang, dan penuh nilai budaya.

Bagi kamu yang ingin memiliki hunian nyaman dan murah Rp 166 jutaan saja bisa banget loh.

Angel Wastu Property
tjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blog
 
 
Dijual Rumah 2 Lantai Siap Huni Hanya 11 Menit Ke Kampus UII Jogja - Sleman
Rp 980,000,000.00
di-yogyakarta

Berikut 5 rekomendasi rumah murah di Tasikmalaya Jawa Barat.

1. Margamulya Raya

Perumahan di Margamulya Raya (Sikumbang)
Perumahan di Margamulya Raya (Sikumbang)

Perumahan ini terletak di Cikunir, Singaparna, Tasikmalaya, Jawa Barat yang dikembangkan oleh Griya Bintang Pesona (REI).

Tipe rumah 36/60 dengan 2 kamar tidur dan 1 kamar mandi, harganya dibanderol Rp 162 juta.

Sisa 3 unit, jika berminat bisa hubungi nomor 081321203473.

2. Kediaman Jamanis

Perumahan di Kediaman Jamanis (Sikumbang)
Perumahan di Kediaman Jamanis (Sikumbang)

Perumahan ini terletak di Sindangraja, Jamanis, Tasikmalaya, Jawa Barat yang dikembangkan olej Maharani Propertindo Sejahtera (APERSI)>

2 dari 3 halaman

Tipe rumah 36/60 dengan 2 kamar tidur dan 1 kamar mandi, harganya dibanderol Rp 166 juta.

Sisa 295 unit, jika berminat bisa hubungi nomor 0895329857200.

3. De Panorama Residence Tahap 2

De Panorama Residence Tahap 2 (Sikumbang)
De Panorama Residence Tahap 2 (Sikumbang)

Perumahan ini terletak di Manggungsari, Rajapolah, Taikmalaya, Jawa Barat yang dikembangkan oleh Anugerah Utama Putra (HIMPERRA).

Tipe rumah 36/66 dengan 2 kamar tidur dan 1 kamar mandi, harganya dibanderol Rp 166 juta.

Sisa 83 unit, jika berminat bisa hubungi nomor 082216705858.

Baca juga: 4 Rekomendasi Rumah Murah di Tasikmalaya Jawa Barat per Oktober 2024, Cek Harganya

4. Royal Village

Perumahan ini terletak di Parakanhonje, Bantarkalong, Tasikmalaya, Jawa Barat yang dikembangkan oleh Key Home Indonesia (APSI).

Tipe rumah 36/66 dengan 2 kamar tidur dan 1 kamar mandi, harganya dibanderol Rp 166 juta.

3 dari 3 halaman

Sisa 13 unit, jika berminat bisa hubungi nomor 081324522010.

5. Perumahan Bumi Surya Samende

Perumahan di Perumahan Bumi Surya Samende (Sikumbang)
Perumahan di Perumahan Bumi Surya Samende (Sikumbang)

Perumahan ini terletak di Tanjungpura, Rajapolah, Tasikmalaya, Jawa Barat yang dikembangkan oleh Nyiur Asri Lestari (APERSI).

Tipe rumah 30/72 dengan 2 kamar tidur dan 1 kamar mandi, harganya dibanderol Rp 166 juta.

Sisa 6 unit, jika berminat bisa hubungi nomor 082110600359.

Selanjutnya