zoom-in lihat foto 6 Pilihan Mobil Bekas Suzuki XL7 2021, Yuk Cek Harganya per Juli 2025
Ilustrasi Mobil Bekas Suzuki XL7 | Blog Tribunjualbeli.com

BLOG.TRIBUNJUALBELI.COM - Apakah Anda berminat membeli sebuah mobil baru di kelas LSUV?

Tenang saja, Suzuki XL7 bisa banget dijadikan pilihan yang tepat.

Suzuki XL7 menjadi salah satu mobil di kelas Low Sport Utility Vehicle (LSUV).

Sebelum membelinya, yuk simak terlebih dahulu spesifikasi dan harga per Juli 2025 ini.

Suzuki XL7 punya tampilan modern dan stylish yang menjadi daya tarik tersendiri.

Baca Juga: 7 Pilihan Mobil Bekas Suzuki XL7 2020, Cek Harganya per Juli 2025

Nah pada versi tahun 2021 ini terdapat beberapa perbedaan dengan versi tahun sebelumnya.

Salah satunya fitur Smart E-Mirror yang tersedia pada Suzuki XL7 varian tipe Alpha.

Dilihat dari interiornya, XL7 tahun 2021 tak kalah menarik, praktis dan nyaman serta perpaduan gaya yang sporty dengan adanya aksen carbon di beberapa bagian.

Pada bagian dashboard terdapat Head Unit Touch Screen 8 inchi untuk mengakses Navigasi, Audio, koneksi Bluetooth dan fitur entertainment lainnya.

Pengaturan AC Digital dilengkapi dengan heater juga sudah tersemat.

Tak hanya itu, sistem kemudi mobil ini juga sudah memakai fitur Start/Stop Engine Button dan tampilan MID (Multi Information Display) pada instrument panel.

2 dari 2 halaman

Berbicara tentang mesin, Suzuki XL7 2021 dibekali mesin K15B yang berkapasitas 1.462 cc, 4-silinder berteknologi DOHC VVT yang mampu menghasilkan tenaga 103 HP pada 6.000 dan torsi 138 Nm pada 4.400 rpm.

Sedangkan fitur keamanan dan keselamatannya sudah dibekali dengan Dual Airbags, Immobilizer, HHC (Hill Hold Control), ESP (Electronic Stability Program) hingga sistem pengereman ABS (Anti-lock Braking System) dan EBD (Electronic Brakeforce Distribution).

tjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blog
Mobil Bekas Suzuki XL7 Beta AT Tahun 2021 Warna Grey Plat Genap - Jakarta Barat
Rp 220,000,000.00
dki-jakarta

Terdiri dari 2 pilihan transmisi yang bisa dipilih yaitu transmisi manual dan otomatis.

Berikut daftar harga mobil bekas Suzuki XL7 keluaran tahun 2021 di akhir Juli 2025:

Tipe Tahun Spesifikasi Harga

Suzuki XL7 1.5 Zeta A/T 2021 Rp 180 Juta - Rp 215 jutaan

Suzuki XL7 1.5 Zeta M/T 2021 Rp 170 Juta - Rp 200 jutaan

Suzuki XL7 1.5 Beta M/T 2021 Rp 190 Juta - Rp 215 jutaan

Suzuki XL7 1.5 Beta A/T 2021 Rp 190 juta - Rp 220 jutaan

Suzuki XL7 1.5 Alpha M/T 2021 Rp 200 Juta - Rp 225 jutaan

Suzuki XL7 1.5 Alpha A/T 2021 Rp 220 Juta - Rp 245 jutaan

Selanjutnya