zoom-in lihat foto 7 Trend Korean Wave ini Terus Membuat Gelombang di Seluruh Dunia, Bagaimana Bisa?
Korean wave/ 7 Trend Korean Wave ini Terus Membuat Gelombang di Seluruh Dunia, Bagaimana Bisa? (kompas.com)

BLOG.TRIBUNJUALBELI.COM - Sejak awal kemunculannya, Korean wave, atau yang biasa disebut Hallyu, telah menjadi fenomena global yang tak terbantahkan.

Tidak hanya membanjiri pasar Asia, tetapi juga menjangkau benua-benua lainnya dengan kekuatan pesonanya yang tak tertandingi.

Untuk menjawab pertanyaan ini, kita harus menggali lebih banyak fenomena yang melekat kuat dalam budaya Korea ini, di balik gemerlapnya sorotan dunia terhadap K-pop, drama Korea, dan tren hiburan lainnya.

Dari K-pop yang memukau dengan musik yang inovatif dan penampilan yang spektakuler hingga drama Korea yang memikat dengan narasi alur ceritanya.

Tiap elemen Korean wave ini menawarkan sesuatu yang terbilang unik dan menarik bagi masyarakat global.

Baca Juga: 7 Soundtrack Drama Korea ini Wajib Banget Masuk Playlist, Dijamin Bikin Baper

Nah, berikut ini Tribun Jualbeli akan membahas 7 trend Korean wave ini terus membuat gelombang di seluruh dunia.

Teruslah terpesona oleh keunikan dan keindahan dari Korean wave ini yang terus mencuri perhatian dan hati masyarakat global.

Dengan terus mengembangkan industri hiburan secara berkelanjutan dan memperhatikan tantangan yang ada.

Korean wave akan dapat terus menjadi kekuatan positif yang mempersatukan budaya-budaya di seluruh dunia.

2 dari 4 halaman

Baca Juga: 10 Aktris Korea Tercantik di Tahun 2024, Punya Kemampuan Akting yang Luar Biasa

1. K-pop: Mesin Utama Dibalik Korean Wave

K-pop (kompasiana.com)

K-pop telah menjadi salah satu tulang punggung di Korean wave ini, dan banyak digemari oleh masyarakat global.

Dengan penampilan yang spektakuler, musik yang inovatif, dan koreografi yang rumit, dan melahirkan grup-grup K-pop seperti BTS, BLACKPINK, EXO, TWICE, dan masih banyak lagi grup K-pop lainnya.

Selain itu, industri K-pop juga dikenal karena pelatihan yang ketat dan produksi musik yang berkualitas tinggi, yang menjamin kesuksesan jangka panjang.

2. Drama Korea: Kisah yang Memiliki Makna

drama Korea (kompas.com)
drama Korea (kompas.com)

Drama Korea telah menjadi bagian integral dari Korean wave ini, dengan alur cerita yang begitu banyak digemari.

Dengan narasi yang mendalam, karakter yang kompleks, dan produksi yang berkualitas, drama Korea seperti Descendants of The Sun, Goblin, Crash Landing on You, dan masih banyak lagi drakor lainnya.

Cerita-cerita yang menggugah hati para penonton dan penggambaran budaya Korea yang autentik membuat drama Korea menjadi salah satu aspek terpenting di Korean wave.

Sevenlight
tjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blog
 
 
Korean Blazer Potongan Ramping Aksen Desain yang Unik Cocok untuk Formal - Jakarta Selatan
Rp 310,000.00
dki-jakarta

3. Variety Show dan Reality Show

variety dan reality show (kompas.com)
variety dan reality show (kompas.com)
3 dari 4 halaman

Variety show dan reality show Korea yang dibuat untuk memenuhi hiburan masyarakat global.

Ini juga telah memainkan peran penting dalam menyebarluaskan Korean wave ke penjuru dunia.

Program-program seperti Running Man, The Return of Superman, dan masih banyak lagi.

Dengan begitu, telah menarik perhatian penonton di seluruh dunia dengan konten yang lucu, menghibur, dan menginspirasi.

4. Film Korea: Membawa Cerita yang Menggemparkan

film Korea (kompasiana.com)
film Korea (kompasiana.com)

Industri film Korea juga telah memberikan kontribusi yang signifikan terhadap Korean wave.

Film-film seperti Parasite, Train to Busan, Oldboy, dan masih banyak lagi film Korea lainnya.

Telah meraih kesuksesan kritis dan komersial di seluruh dunia, membuktikan bahwa kualitas produksi film Korea tidak kalah dengan film besar lainnya.

prestigebeauty.id
tjb blogtjb blogtjb blog
 
 
Paket Reglow Korean Glasskin Isi 5 - Cilegon Banten
Rp 443,000.00
banten

5. Fashion dan Gaya Hidup Korea

fashion dan gaya hidup Korea (kompas.com)
fashion dan gaya hidup Korea (kompas.com)

Selain di industri hiburan, Korea juga dikenal karena tren fashion dan gaya hidup-nya yang unik.

4 dari 4 halaman

Dari gaya fashion streetwear hingga kosmetik, kuliner, dan budaya gaya hidup lainnya yang ada di Korea.

Telah menarik minat para penggemar di seluruh dunia yang ingin merasakan gaya hidup Korea yang trendi dan inovatif.

6. Teknologi dan Media Sosial 

tekno dan medsos (kompas.com)
tekno dan medsos (kompas.com)

Peran teknologi dan media sosial juga tidak bisa diabaikan dalam menyebarkan Korean wave di seluruh dunia.

Platform seperti YouTube, Twitter, dan Instagram dapat memberikan informasi apa saja terkait Korean wave ini.

Memungkinkan juga untuk penggemar terhubung secara langsung dengan artis, konten Korea, dan menciptakan komunitas yang kuat dan berpengaruh.

Layla
tjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blogtjb blog
 
 
Sepatu Import Korean Style Size 36-40 Banyak Pilihan Warna - Demak
Rp 150,000.00
jawa-tengah

7. Diplomasi Budaya Korea

diplomasi Korea (kompas.com)
diplomasi Korea (kompas.com)

Pemerintahan Korea Selatan juga telah berperan aktif ke dalam mempromosikan Korean wave sebagai alat diplomasi budaya-budaya.

Melalui berbagai inisiatif seperti festival budaya, pertukaran seni, dan dukungan terhadap industri hiburan.

Korea Selatan juga telah berhasil memperluas strategi penyebaran budaya-nya ke seluruh dunia.

Dengan faktor-faktor tersebut, Korean wave terus membuat gelombang di seluruh penjuru dunia.

Meskipun tantangan dan kritik tetap ada, kesuksesan Korean wave tidak dapat dipungkiri.

Dengan terus mengembangkan industri hiburan secara berkelanjutan dan memperhatikan tantangan yang ada.

Pertahanan Korean wave dapat terus menjadi kekuatan yang positif untuk mempersatukan budaya-budaya lainnya. (*)

(Salsabilasalma/Tribunjualbeli.com)

Selanjutnya