zoom-in lihat foto Tak Perlu Panik, Begini Cara Mudah Hadapi Ular yang Masuk ke Rumah. Bukan Pakai Sapu Lo
Foto Ilustrasi (blogspot.com)

TRIBUNJUALBELI.COM - Bagi sebagian orang, mendengar atau bahkan melihat ular membuat perasaan tidak nyaman, apalagi ketika seekor ular masuk rumah.

Bagaimana cara agar rumah kita tidak didatangi oleh ular liar dari luar dan apa yang harus dilakukan jika ada ular masuk rumah?

Untuk mencegah agar ular tidak masuk rumah, Anda sebaiknya menjaga kebersihan di dalam dan sekitar rumah.

Namun gimana jika sudah terlanjur ada ular di dalam rumah?

Jangan panik jika mendapati ular ada di dalam rumah.

Cukup semprotkan pengharum ruangan secukupnya.

Bau wewangian ruangan ini tidak disukai hewan melata tersebut sehingga ular keluar ruangan dengan sendirinya.

"Tutup pintu, kemudian setelah 10 menit buka pintunya lagi. Nantinya ular akan keluar dengan sendirinya karena bau dari pewangi ruangan," kata Tyas salah satu anggota Sioux Ular Indonesia.

Jika rumah tidak mau di datangi oleh ular, bersihkan rumah anda.

Selain itu, rapikan barang barang di rumah jangan sampai menumpuk.


2 dari 2 halaman

Karena ular suka sekali dengan daerah kotor dan berudara lembab.

Selanjutnya