TRIBUNJUALBELI.COM - Punya mobil pasti jadi dambaan banyak orang.
Namun, tak semua orang punya budet yang cukup untuk membeli mobil baru.
Tapi tenang aja, buat Anda yang budgetnya pas-pasan soluasinya bisa membeli yang bekas loh.
Honda CR-V tahun 2012 bisa jadi pilihan buat yang lagi cari mobil seken Rp 100 jutaan.
Yup, Honda CR-V 2012 seken alias bekas merupakan salah satu pilihan yang tepat.
Ground clearance Honda CR-V yang tinggi cocok untuk kondisi jalanan saat ini.
Gak perlu khawatir budget yang terbatas, CR-V seken sekarang sudah murah kok.
Karena, ternyata ada lo mobil SUV bekas dengan rentang harga Rp 100 jutaan.
Nah, berikut ini daftar harga Honda CR-V 2012.
Sejak awal kelahiran SUV produksi PT Honda Prospect Motor (HPM) ini telah punya lima generasi.
Yang masing-masing generasi punya penggemarnya sendiri-sendiri.
Ketika itu masih mengandalkan pabrik di Sunter, Jakut.
Menariknya, generasi satu ini pernah ada yang sistem all wheel drive (AWD).
Buat yang berminat ini harga Honda CR-V bekas tahun 2012 di Jakarta.
Tipe Tahun Spesifikasi Harga
Grand New CRV 2.0 A/T 2012 2.000 cc, 153 dk Rp 225 juta
Grand New CRV 2.0 M/T 2012 2.000 cc, 153 dk Rp 190 juta
Grand New CRV 2.4 A/T 2012 2.400 cc, 190 dk Rp 200 juta
Grand New CRV 2.4 M/T 2012 2.400 cc, 190 dk Rp 230 juta
Artikel ini telah tayang dilaman Otoseken.id dengan judul Wah, Harga Honda CR-V 2.0 2012 Mengejutkan, Cuma Rp 100 Jutaan

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!