zoom-in lihat foto Inilah Deretan Rumah Murah di Bogor yang Cocok Bagi Milenial, Harga Dibawah Rp 500 Juta
Grand Tenjo Residence

TRIBUNJUALBELI.COM – Rumah setiap tahunnya rata-rata mengalami peningkatan harga yang signifikan.

Tentunya harga beli rumah dan uang muka juga bisa menjadi kendala untuk memiliki sebuah rumah.

Apalagi kini pemerintah mendorong generasi milenial untuk dapat memiliki rumah sendiri.

Dijual Rumah Tipe 76/48 Lokasi Strategis di TOWNHOUSE ANDIR - Bandung

Saat akan memutuskan membeli rumah, pastinya kaum milenial harus memiliki tabungan yang cukup.

Salah satu lokasi yang kini mengalami tren peningkatan untuk lokasi hunian yaitu daerah Bogor.

Tren pertumbuhan ini menjadi yang tertinggi diantara daerah Jakarta seperti Bekasi, Tangerang dan Depok.

Berikut ini, rekomendasi rumah dengan harga dibawah Rp 500 juta bagi kaum milenial di daerah Bogor yang dihimpun dari Kompas.com.

1. Gardenia Cileungsi 2

Rumah subsidi ini dikembangkan oleh Winland Development dan dipatok mulai harga Rp 168 juta – Rp 200 juta.

2 dari 4 halaman

Dijual Rumah Baru KPR Tipe 70/140 di Perumhan Viqui Residence - Malang

Perumahan yang mengadopsi gaya arsitektural modern minimalis ini berada di Dayeuh, Klapanunggal, Cileungsi, Bogor.

Winland menetapkan uang muka atau DP sebesar 1 persen, dengan suku bunga mulai 4,5 persen.


2. Grand Tenjo Residence

Pengembang proyek perumahan ini adalah PT Suryajaya Abadi Pratama anak usaha dari Dwicitra Mekar Abadi.

Perumahan ini baru dipasarkan pada September 2021, dengan dua tipe unit yaitu 29/60 m2 seharga Rp 190 jutaan dan tipe 34/72 m2 seharga Rp 240 jutaan.

Dijual Rumah Baru Siap Huni Perumahan Kota Harapan Indah - Bekasi

Grand Tenjo Residence ini dirancang bernuansa resort dengan desain minimalis modern yang cocok untuk milenial.

3. Tenjo City Metropolis

Perumahan Tenjo City Metropolis ini dikembangkan oleh Sentra Property Development.

3 dari 4 halaman

Lokasinya masih berada di wilayah Bogor, dimana harga jual per unitnya sebesar Rp 200 jutaan.

Berbagai fasilitas tersedia seperti security dan CCTV 24 jam, ruang terbuka hijau, track jogging, area komersil dan mushala.

Dijual Rumah Besar Tanah Luas Rawa Kuning Pulo Gebang - Jakarta Timur

4. Greenland Kemang Bogor

Proyek ini merupakan joint-venture antara PT Relife Property dengan Asiavesta Group.


Greenland Kemang Bogor berlokasi di Jalan Raya Parung-Bogor, Kecamatan Kemang.

Perumahan ini dibangun di lahan seluas 20 hektar dan saat ini siteplan proyeknya sudah mencapai 15 hektar.

Semua rumah berlantai 2, dengan tipe rumahnya mulai 48/60, 60/65, 72/78, 82/84, dan 92/98 dengan patokan harga mulai Rp 450 juta.

Dijual Rumah Konsep Minimalis Tipe 36 2KT 1KM Baru Siap Huni Lokasi Strategis - Bantul

5. Golden Hills

4 dari 4 halaman

Pengembang GNA Group juga menawarkan perumahan yang bertajuk Golden Hills.

Tipe terkecilnya yaitu Asisi, dengan harga yang ditawarkan yaitu sebesar Rp 470 juta.

Dijual Rumah Joglo Siap Pakai 3KT 2KM di Mojogedang - Karanganyar

Perumahan ini berada dekat Gunung Sindur, Bogor dan berada di atas lahan seluas 12 hektar.

Berbagai fasilitas yang ditawarkan yaitu Sport Club, Swimming Pool, Children Playground, Jogging Track, dan lainnya.

Selanjutnya