zoom-in lihat foto Cek Harga HP Asus ROG Phone 5 RAM 8GB/128GB Awal September
Dengan sederet spesifikasi yang dibawa, ROG Phone 5 rasanya layak disebut HP gaming terbaik saat ini | Bagus/Nextren

TRIBUNJUALBELI.COM - Asus sebagai pabrikan gadget selalu memberikan produk-produk terbaiknya.

Salah satunya yaitu pada produk HP.

Asus mengeluarkan produk HP khusus untuk game, yakni Asus ROG.

Salah satu yang bisa dijadikan rekomendasi yaitu Asus ROG Phone 5.

Asus ROG Phone 5 memiliki sejumlah fitur gaming unggulannya.

Dengan sederet spesifikasi yang dibawa, ROG Phone 5 rasanya layak disebut HP gaming terbaik saat ini.

HP ini ditenagai oleh chipset Qualcomm® Snapdragon ™ 888 5G Mobile Platform terbaru.

BACA JUGA : HP Asus ROG Phone 3 RAM 8/128GB Fullset Bekas Normal Nego - Jakarta Timur

BACA JUGA : HP Asus ROG Phone 2 Bekas Kondisi Normal Baterai 6000mAh - Jakarta Pusat

Asus ROG phone 5 memiliki layar lebar 6,7 inci beresolusi hingga 1080 x 2448 pixel.

2 dari 2 halaman

Karena HP ini ditujukan untuk para gamers, baterai yang disematkanpun bisa dibilang jumbo, yakni 6000 mAh.

Selain itu juga dibekali oleh fast charging 65W siap mempercepat pengisian daya.

ASUS mengklaim teknologi ini mampu mengisi penuh baterai hanya dalam waktu 52 menit.



Pada sektor kamera jangan ditanyakan lagi, Asus ROG Phone 5 dibekali triple camera, masing-masing 64MP (wide), 13MP (ultrawide), dan 5MP (macro).

Sementara di depan ada lensa 24MP (wide) untuk kebutuhan selfie.

Tersedia dalam dua pilihan memori yaitu 8GB/128GB dan 12GB/256GB.

Nah bagi kamu yang tertarik membeli Asus ROG Phone 5 memori 8GB/128 berikut Tribunjualbeli berikan daftar harganya.

Rp 9.999.000 (8GB/128GB)

Selanjutnya