TRIBUNJUALBELI.COM - Dibutuhkan banyak pertimbangan untuk bisa menentukan pilihan tempat tinggal yang tepat.
Begitu banyak faktor penting yang perlu disesuaikan dengan aktivitas sehari-hari dan anggaran yang dimiliki.
Mulai dari keterjangkauan lokasi ke tempat kerja sampai fasilitas publik yang tersedia di sekitar hunian.
Pertimbangan yang dilakukan berdasarkan perbandingan untung-rugi saat tinggal di apartemen atau rumah tapak dapat menjadi panduan efektif dalam memilih hunian.
BACA JUGA: Jual Apartemen Grande Valore Bekasi Studio Furnished Harga Nego - Bekasi
BACA JUGA: Jual Apartemen Pancoran Riverside Jaksel Studio Furnished - Jakarta Selatan
Jenis ruang tinggal yang dipilih akan sangat memengaruhi besarnya pengeluaran bulanan, investasi, gaya hidup, dan kehidupan sosial pemilik hunian di masa yang akan datang.
Saat ini, mungkin apartemen dinilai lebih unggul menyiasati kebutuhan hunian di tengah keterbatasan lahan perkotaan.
Di sisi lain, bagi kalangan yang telah mapan secara finansial, apartemen akan dijadikan sebagai salah satu instrumen untuk berinvestasi.
Entah tipe studio, satu kamar tidur, dua kamar tidur, atau griya tawang. Namun demikian, hingga saat ini, apartemen tipe studio adalah yang paling banyak dicari.
Tipe terkecil ini terdiri dari satu ruangan saja yang mencakup semua fungsi mulai dari kamar tidur, dapur, hingga ruang tamu, dengan tambahan kamar mandi.
Bagi Anda yang berniat membeli apartemen tipe studio, berikut pilihannya:
1. Jual Apartemen Studio Furnished - Jakarta Selatan
Apartemen Taman Sari Semanggi
Harga Rp. 890.000.000
Cek selengkapnya di sini
2. Jual Apartemen Studio Furnished 1 Bedroom - Jakarta Pusat
Apartemen Menteng Park
Harga Rp. 1.400.000.000
Cek selengkapnya di sini
3. Jual Apartemen Studio Furnished 1 - Depok
Apartemen Grand Taman Melati 2
Harga Rp. 570.000.000
Cek selengkapnya di sini
Temukan beragam pilihan properti di berbagai daerah dengan harga terbaik di Tribunjualbeli.com.

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!