zoom-in lihat foto Jangan Konsumsi Makanan Ini Jika Tidak Ingin Sulit Hamil dan Mandul
Sulit hamil bisa dipicu oleh makanan | Tribunnews.com

TRIBUNJUALBELI.COM - Mandul dan sulit hamil merupakan dua hal yang ditakuti wanita.

Kondisi tersebut bisa dipicu dari makanan yang sering dikonsumsi.

Untuk itu para wanita harus hati-hati saat mengonsumsi deretan makanan berikut ini.

Apalagi banyak di antaranya sudah menjadi makanan favorit para wanita.

Tanpa kita sadari, makanan dan lauk di meja makan ini bisa jadi penyebab para wanita jadi sulit hamil.

BACA JUGA : Benarkah Wanita Gemuk Sulit untuk Hamil? Ini Penjelasan Dokter

BACA JUGA : Agar Tes Kehamilan Akurat, Ini Cara Benar Gunakan Test Pack

Makanan Penurun Kesuburan

Dikutip dari Nova.id, banyak orang tua dan kerabat yang akan menyarankan untuk mengonsumsi beberapa makanan agar perempuan lebih subur dan cepat hamil.

Ternyata, 3 kebiasaan sehari-hari kita juga dapat membuat kita sulit hamil lo.

2 dari 3 halaman

Dilansir dari verywellfamily.com, berikut 3 kebiasaan yang sering dilakukan dan ternyata dapat menghambat terjadinya kehamilan.

1. Terlalu Banyak Konsumsi Kafein


Tak dipungkiri bahwa saat ini kopi juga digemari banyak perempuan.

Namun tahukan kamu jika beberapa penelitian menemukan bahwa mengonsumsi lebih dari 300 mg kafein per hari dapat mengurangi kesuburan dan dapat meningkatkan risiko keguguran.

Lebih dari 300 mg setara dengan dua cangkir kopi atau enam cangkir teh kental atau cola berkafein.

2. Penggemar Junk Food

Junk food dapat menyebabkan masalah dengan berat badan kita.

BACA JUGA : Sudah Pakai Alat Kontrasepsi (KB) Tapi Tetap Kebobolan Hamil? Ternyata Ini Penyebabnya

BACA JUGA : Ini Pilihan Makanan Sumber Karbohidrat Pengganti Nasi untuk Ibu Hamil

Masalah dengan berat badan inilah yang dapat menyebabkan masalah kesuburan.

3 dari 3 halaman

Makan banyak makanan cepat saji sekaligus juga dapat menyebabkan kenaikan gula darah dalam tubuh kita.

3. Terlalu Banyak Konsumsi Alkohol

Perempuan yang mengonsumsi tiga atau lebih minuman beralkohol selama seminggu, ternyata cenderung membutuhkan waktu lebih lama untuk hamil.

Nah itulah 5 hal sepele yang ternyata mempengaruhi cepat atu lambatnya kehamulan pada perempuan.

Untuk itu, bagi kamu yang tengah melakukan program kehamilan, sebaiknya menghindari 3 kebiasaan di atas ya.

Artikel ini telah tayang di Sajiansedap.com dengan judul "Jangan Lagi Makan Lauk Di Meja Makan ini Kalau Tidak Mau Sulit Hamil dan Mandul, No. 2 Favorit Wanita Zaman Sekarang"

Selanjutnya