zoom-in lihat foto Tak Banyak yang Tahu, Ternyata 4 Tindakan Sepele Ini Termasuk Kategori Pelecehan
Saat kita sedang berbincang dengan teman perempuan, hati hati ya

TRIBUNJUALBELI.COM - Saat kita sedang berbincang dengan teman perempuan.

Terkadang saking asiknya kita tidak mengetahui hal-hal yang bisa membuatnya tidak nyaman.

Karena tanpa sepengetahuan kita, ada beberapa tindakan yang juga termasuk kategori pelecehan seksual.

Lebih disayangkan, banyak masyarakat yang tak menyadari bahwa dirinya jadi pelaku atau korban pelecehan seksual.

Banyak dari mereka yang tak menyadari bahwa tindakan yang dilakukan maupun didapatkan termasuk pelecehan seksual.

BACA JUGA : Ketahui, Ini 3 Hal yang Harus Dilakukan Setelah Mendapatkan Pelecehan Seksual

BACA JUGA : 6 Seleb Cantik Ini juga Pernah Mengalami Pelecehan Seksual

Untuk itu, dihimpun dari berbagai sumber, inilah 4 tindakan sepele yang ternyata masuk dalam kategori pelecehan

Kerlingan mata

Beberapa orang pasti pernah mengerlingkan mata ke lawan jenisnya.

2 dari 3 halaman

Entah untuk iseng atau memang ada tujuan khusus.

Nah tanpa disandari, menurut Komnas Perempuan, tindakan itu termasuk dalam kategori pelecehan seksual lho.



Siulan

Sama seperti kerlingan mata, menyiuli orang lain saat bertemu di jalan juga termasukan tindakan pelecehan.

Biasanya hal ini terjadi saat seseorang melihat lawan jenis yang agak bening maka Ia akab menyiulinya.

Pegang pundak

Meski terlihat akrab, memegang pundak lawan jenis ternyata termasuk dalam tindakan pelecehan lho.

Humor porno

Niat hati menghibur, tapi ternyata humor porno yang kerap dilontarkan saat bergurau termasuk kategori pelecehan lho.

Untuk itu ada baiknya untuk berhati-hati saat bercanda ya gaes!

3 dari 3 halaman

(TribunJualBeli.com/ Alieza Nurulita)

Selanjutnya