TRIBUNJUALBELI.COM - Kecanggihan sebuah ponsel pintar tak selalu diiringi dengan kapasitas bateri yang memadai.
Tentu ini menjadi masalah bagi mereka yang tak bisa lepas dari smartphone.
Baca: Berikut Cara Temukan Ponsel Pintarmu
Namun sayang banyak orang beranggapan bahwa dengan mengisi daya ponsel semakin lama, maka semakin bertahan lama juga ponsel itu.
Padahal hal ini sebuah kesalahan besar.
Belum lagi jika kamu mengisi bateri semalaman.
Teganggan tinggi yang mengalir saat ponsel diisi justru akan menekan baterai.
Hal ini akan mengganggu kinerja baterai.
Pemilik Battery University menyarankan untuk mengisi daya ponsel secara bertahap, dari waktu ke waktu.
Menyalakan mode pesawat terbang juga diyakini sebagai slaah satu langkah agar daya bateri terisi dengan cepat.
Jika memang harus meninggalkan ponsel dalam keadaan mengisi daya, jangan lupa untuk segera mencabut sambungan setelah daya terisi penuh.

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!