zoom-in lihat foto Cek Harga Kawasaki KLX 150 2015 Bekas Per November 2020
Ilustrasi Kawasaki KLX 150 bekas | Tribunnews.com

TRIBUNJUALBELI.COM - Apakah Anda ingin meminang motor bekas dual purpose?

Jika iya, Kawasaki KLX 150 bekas atau seken bisa jadi pilihan yang tepat loh.

Kawasaki KLX 150 masih menjadi motor trail 150 cc dambaan bagi yang suka trabasan.

Kawasaki KLX 150 ini punya pasar sendiri, karena lebih ke arah hobi.

Biasanya yang beli KLX anak muda umur 20 sampai 28 tahun, tapi ada juga yang tua ya karena memang hobi.

Saking larisnya, Kawasaki KLX 150 yang masuk dealer motor bekas tidak akan bertahan lama.

BACA JUGA: Daftar Diskon Motor Bebek Honda hingga Yamaha Jelang Akhir Tahun

4 Motor Sport Saingan CBR1000RR SP yang Dijual di Indonesia

Lalu berapa harga Kawasaki KLX 150 tahun 2015?

Untuk KLX 150 2015 kondisi bekas dihargai dikisaran Rp 25 jutaan.


2 dari 2 halaman

Berikut daftar harga Kawasaki KLX 150 dilihat dari kanal pricelist GridOto.com.

Tipe Tahun Harga
Kawasaki KLX 150 2015 Rp 25 juta

Artikel ini telah tayang dilaman Otoseken.id dengan judul Kawasaki KLX 150 2015 Seken November 2020, Kondisi Cakep Cuma Rp 20 Jutaan

Selanjutnya