zoom-in lihat foto Wow Brand Sepatu Terkenal USA Ini Berkolaborasi dengan Seniman Indonesia Ciptakan Desain Produk Keren
Ilustrasi (Hai)

DC X Darbotz

Di kolaborasi ini gue terlibat penuh dalam pemilihan material, print sampai model tali sepatu.

Konsep ini juga dibuat untuk gambarin suasana kota besar yang sebersih apapun, pasti bakal tetap ada sisi 'kotor'," ujar Darbotz.

Koleksi ini sendiri udah bisa ditemuin di gerai street wear terkemuka di seluruh dunia.


Sementara untuk di Indonesia, koleksi ini bisa dibeli di toko Quilsilver dengan kisaran harga Rp 299 ribu sampai Rp 999 ribu aja dan bakal tersedia akhir Juli nanti. (Hai.grid.id/ Agassi Moriand)

Berita ini sudah tayang di Hai.grid.id, tanggal 13 Juni 2017 pukul 17.12 WIB dengan judul "Bangga, Seniman Indonesia Berkolaborasi Dengan Brand Kenamaan Dunia"