TRIBUNJUALBELI.COM - Bursa mobil bekas (mobkas) pilihan SUV gagah Toyota Fortuner masih ramai pembeli.
Jika kalian tertarik juga ingin memiliki mobil Toyota Fortuner, kalian bisa melirik Toyota Fortuner tahun 2011.
Toyota Fortuner keluaran tahun 2011 sekarang bekasnya sudah murah.
Toyota Fortuner tahun 2011 desainnya masih cukup menarik untuk sebuah Big SUV.
BACA JUGA: Sudah Murah, Cek Harga Bekas Toyota Fortuner Keluaran 2010
BACA JUGA: Agustus 2020, Cek Harga Bekas Toyota Fortuner Tahun 2005-2007 Sudah 100 Jutaan
Bodi besar tampang sangar, cocok buat jalan mulus atau medan offroad sekalipun.
Ada 2 varian mesin di Toyota Fortuner, yaitu bensin dan diesel.
Berapa harga pasaran untuk Toyota Fortuner tahun 2011?
Untuk harganya sekarang ini berada di Rp 100 jutaan.
Berikut daftar harga Toyota Fortuner tahun 2011 untuk wilayah Jabodetabek
Toyota Fortuner Diesel A/T 2011 2.500 cc Rp 230 juta
Toyota Fortuner Diesel A/T Facelift 2011 2.500 cc Rp 240 juta
Toyota Fortuner Diesel M/T 2011 2.500 cc Rp 225 juta
Toyota Fortuner Diesel M/T Facelift 2011 2.500 cc Rp 250 juta
Toyota Fortuner Diesel TRD A/T 2011 2.500 cc Rp 245 juta
Toyota Fortuner G 4x2 A/T 2011 2.700 cc, 163 dk Rp 180 juta
Toyota Fortuner G 4x2 M/T 2011 2.700 cc Rp 170 juta
Toyota Fortuner G Lux 4x2 A/T 2011 2.700 cc Rp 210 juta
Toyota Fortuner G Lux 4x2 M/T 2011 2.700 cc Rp 180 juta
Toyota Fortuner V 4x4 2011 2.700 cc Rp 230 juta
Berita ini telah tayang di otoseken.grid.id dengan judul Toyota Fortuner 2011 Seken Agustus 2020, Penggerak 4x4 Cuma Segini

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!