TRIBUNJUALBELI.COM - Suzuki memiliki beberapa mobil andalan yang mengaspal di Indonesia, salah satunya yakni Suzuki Ertiga.
Penamaan Ertiga berasal dari huruf R (er) yang berarti Row (baris) dan Tiga yang berarti angka 3, berarti mobil yang memiliki 3 baris pada interiornya dengan berkapasitas 7 orang penumpang dewasa.
Ertiga hadir dalam 4 tipe yaitu GA, GL, GX dan Sport dengan pilihan transmisi manual dan automatic.
Untuk harga barunya dibanderol mulai Rp 205 juta hingga Rp 260 juta.
Untuk lebih jelasnya, berikut harga All New Ertiga dan All New Ertiga Suzuki Sport seperti yang diambil dari suzuki.co.id pada tanggal 3 Juni 2020.
1. All New Ertiga
ALL NEW ERTIGA GA - MT Rp 205.000.000
ALL NEW ERTIGA GL - MT Rp 224.500.000
ALL NEW ERTIGA GL - AT Rp 235.000.000
ALL NEW ERTIGA GX - MT Rp 238.500.000
ALL NEW ERTIGA GX - AT Rp 249.000.000
BACA JUGA : Cek Update Harga Mobil Suzuki Jimny Terbaru Juni 2020 OTR DKI Jakarta
2. All New Ertiga Suzuki Sport
ALL NEW ERTIGA SUZUKI SPORT - MT Rp 250.000.000
ALL NEW ERTIGA SUZUKI SPORT - AT Rp 260.500.000
Untuk kamu yang sedang mencari suzuki bekas bisa di cek di sini
Disclaimer :
1. Harga On The Road Jakarta Juni 2020
2. Harga tidak mengikat
3. Harga dapat berubah sewaktu-waktu
( Zahrina Oktaviana / TribunJualBeli.com)

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!