TRIBUNJUALBELI.COM - Liburan memang paling seru & enak dihabiskan di pinggir pantai.
Bacalah 7 tips cantik ini agar Anda selalu tampil cantik dan menawan di tempat liburan.
Baca : Deretan Make Up Yang Bikin Ngiler
1. Gunakan baby oil yang ringan setidaknya 5 menit setelah mandi untuk menjaga kelembapan alami dan memberi kilau pada kulit.
2. Semprotkan wewangian favorit di area yang terekpos saat pakai bikini/baju renang, seperti punggung, perut, dan lengan.
3. Pakai deodorant untuk mencegah bau badan dan bau keringat.
4. Anda bisa terlindung dari sinar matahari yang terik sekaligus tampil gaya dengan memakai topi lebar dan kacamata hitam.
5. Pakai sunblock wajah agar kulit wajah tidak terbakar sinar matahari.
Pastikan Anda mengikuti 5 tips cantik selama liburan ini agar tampilan dan kesehatan tetap terjaga.
Ita Adnan/Nova.id
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!