zoom-in lihat foto Tanpa Disadari, 5 Zodiak Ini Punya Kedekatan Emosi dengan Sang Ayah
(ilustrasi)

TRIBUNJUALBELI.COM - Banyak orang yang mengatakan bahwa anak gadis kita akan lebih dekat dengan ayah mereka, sedangkan anak laki-laki akan lebih dekat dengan ibu mereka.

Anak gadis pun sering dimanjakan oleh ayahnya.

Kedekatan dengan sang ayah membuat seorang perempuan bisa membina hubungan yang lebih kuat dengan pria lain.

Tak hanya itu, kedekatan tersebut membuatnya bisa mencapai kesuksesan lebih besar dalam karir dan sekolah.

Zodiak ini memiliki dikenal memiliki hubungan yang dekat dengan ayah mereka.

Taurus (20 April - 20 Mei)

Taurus dikenal sangat dekat dengan ayahnya sejak masih kecil.

Taurus belajar banyak hal dari sang ayah, dan ia mempelajari hidup dari sang ayah.

Untuk mendapatkan masukan, nasihat, bantuan, atau mempelajari hal baru, mereka akan lari pada ayah mereka.


2 dari 4 halaman

Gemini (21 Mei - 20 Juni)

Gemini dan ayahnya sangat terikat karena mereka memiliki minat yang sama.

Dengan sang ayah, ia seperti menemukan kembaran, yang dirasa seperti belahan jiwa atau seorang sahabat.

Leo (23 Juli - 22 Agustus)

Leo selalu melihat sang ayah sebagai seorang yang percaya diri, sukses dan kuat.

Dia pun meniru sifat ayahnya sebagai pondasi untuk mencapai kesuksesan dan kepercayaan diri dalam hidup.

Leo adalah orang yang berkemauan keras, dan sedikit keras kepala.

Leo yang memiliki teladan dalam hidup membuatnya memiliki semangat dan ia memiliki keyakinan dapat mencapai apa pun.


Libra (23 September - 22 Oktober)

3 dari 4 halaman

Ayah bagi Libra adalah orang yang menjadi pelindung, panutan dan sahabatnya.

Karena sang ayah, Libra bisa mendapatkan apa yang diinginkan dalam hidup.

Libra adalah orang yang mencintai hal-hal yang baik, dan ia bekerja keras untuk mendapatkannya.

Ia pun tak bisa menolak sang ayah jika memberinya banyak hadiah.

Sagitarius (22 November - 21 Desember)

Sagitarius menginginkan hidup yang penuh dengan petualangan dan kebebasan.

Sagitarius adalah orang yang sangat menghormati ayahnya.


Ia pun memahami bahwa seorang dirinya membutuhkan nasihat dari sang ayah.

Jika ia merasa tersesat, maka ayahnya akan ada di sana untuk membimbingnya kembali ke jalan yang benar.

4 dari 4 halaman

Apakah kamu juga sangat dekat dengan ayah seperti zodiak tersebut?

(*)

Artikel ini telah tayang di grid.id dengan judul 5 Zodiak Ini Punya Hubungan yang Dekat dengan Ayahnya, Benarkah?

Selanjutnya